Pencarian

Tuesday 6 September 2016

Filosofi Telur

Sudah pernahkah anda mendengar sebuah pepatah yang berbunyi,

" Jika telur dipecah karena tenaga dari luar ,maka kehidupan akan berakhir. Jika telur dipecah karena tenaga dari dalam ,maka kehidupan baru akan dimulai ."



Pepatah tersebut menjelaskan bahwa kekuatan yang hebat dan luar biasa biasanya terbentuk dari dalam keluar.Yaitu dalam diri kita sendiri bukan atas paksaan atau perintah dari orang lain.

Sebagai contoh kita menyuruh dengan  memaksa anak kita untuk rajin beribadah kepada Allah swt,mungkin anak kita akan melaksanakan perintah kita ,tapi apakah dia akan  melaksanakannya dengan ikhlas karena lillahi ta'ala dan akankah membekas didalam hatinya  pentingnya melaksanakan perintah Allah swt.

Akan tetapi kalau kita sebagai orangtua ,memberinya motivasi dan ajaran-ajaran akan pentingnya agama untuk kehidupan dimasa depannya terlebih dahulu ,maka lambat laun terbentuklah pribadi yang mencintai Allah swt karena kesadarannya sendiri bukan karena paksaan.

Semoga kita senantiasa menjadi pribadi yang hebat dan luar biasa karena diri kita sendiri bukan karena paksaan oranglain.




filosofitelur ,jilbab ,jualjilbab ,hijab ,jilbabbolakbalik ,jilbabinstan ,jilbabsyari ,ciput ,ciputninja ,ninja ,dalemanjilbab ,innerjilbab ,ciputninjaRaZha ,jilbabPricilla

No comments:

Post a Comment